Pembagian BST yang ketiga
30 Juni 2020 13:31:15 WITA
Kekeran
Selasa, 30 Juni 2020
Dilakukan pembagian Bantuan sosial tunai ( BST) dari Kementerian Sosial .Pembagian BST Penanggulangan Covid 19. Bantuan Tunai non program senilai Rp.600.000/bulan, selama 3 bulan dari bulan April-Juni 2020. pembagian BST dihadiri oleh Perbekel Desa Kekeran Komang eva Wahyu diatmika.SPd, turut hadir juga pihak kecamatan Busungbiu. Dan pendamping dinas sosial. Pembagian dilakukan oleh pos Indonesia dan sudah menjalankan protokol kesehatan. Dan dikawal oleh pol PP, bhabinkamtibmas Polsek Busungbiu dan Bhabinsa Desa Kekeran.
Data dan sumber dananya langsung dari kementerian sosial. Datanya dari DTKS kementerian sosial dan datanya tidak bisa dirubah. penerimaan nya sesuai orang yang tercantum di DTKS, mekanisme penyerahan sesuai arahan dari dinas sosial dan di serakan langsung oleh kantor pos Indonesia.
Komentar atas Pembagian BST yang ketiga
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN REALISASI APBDESA TAHUN ANGGARAN 2022 DANPERUBAHAN ANGGARAN PENDAPATAN D
- Desa Kekeran Kecaman Bususngbiu Kabupaten Buleleng Provensi Bali
- BALIHO INFORMASI APBDes DAN REALISASI DESA KEKERAN
- Pemanfaatan sampah organik dengan pelatihan Eco Enzim
- kepala desa
- Pembagian BST yang ketiga
- Disinfeksi corona Virus atau covid-19